Menghitung Max Piston Speed
"Batas Aman Kecepatan Piston"
PISTON SPEED = 21 x ( 60 / (Pj Langkah / 1000) / 2 )
Contoh : Motor Honda "CB 150 R"
# Motor Type Over Bore
# Motor 1 silinder yang paling tinggi mempunyai batas aman Rpmnya
# Mempunyai Bore x Strouke = 63,5mm x 47,2mm
Kita Masuk Ke Rumus = 21 x (60 / (47,2/1000) / 2)
21 x (60 / 0,0472 /2)
21 x 636
13.347 Rpm
Jadi Batas Aman CB 150 R berada di 13.347 Rpm
Tidak ada komentar:
Posting Komentar