"WHY45 MOTOR" MENERIMA : Ganti Oli - - Service Rutin - Service CVT - Service Full Injeksi - Turun Mesin - Diagnosa Injeksi - Kalibrasi Injeksi - Reset Injeksi - Modifikasi Dll. MEYEDIAKAN : Spare Part Genuine - Spare Part Lokal - Spare Part Racing - Assesories

Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap


Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap
Admin Seribu Motor yang di gawangi oleh Mas Andy Nuraini mengulas lagi yang namanya mesin injeksi dan ini pada ternyata ada perubahan di mesin injeksi Yamaha New Vixion  dan Motor Yamaha Vixion yang sebelumnya. simak yuk perubahannya di bawah ini.
PT Yamaha Indonesia Mengklaim bahwa powernya sekarang mencapai 12,2 kW atau 16,59 PS di 8.500 rpm, dan ini menanjak dari versi sebelumnya hanya berkisar 11,1 kw atau 15,09 PS pada 8.500 rpm. serta bagian Torsinya juga menaik sebelumnya dari 13,1 N.m di 7.500 rpm jadi 14,5 N.m pada 7.500 rpm.
Peningkatan Ini anda harus tahu , ternyata banyak disupport oleh Sistem Mesin Injeksi baru yang lebih perfect apabila di banding dengan mesin injeksi Vixion yang dahulu . sensor yang sebelumnya masih ada , yaitu seperti :
  • Sensor Throttle Position Sensor (TPS)
  • Intake Air Pressure Sensor (IAPS)
  • Intake Air Temperature Sensor (IATS)
  • Crankshaft Position Sensor (CPS)
  • Coolant Temperature Sensor (CTP),dan
  • Lean Angle Sensor (LAS).

Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap
Throttle Body Beda Terdapat dimekanisme kabel gas, sedang injector beda Soket Saja 
O2 Sensor
Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap


Salah Satu kelebihan juga dari Yamaha New Vixion . yaitu ada penambahan yang dulunya
hanya 6 sekarang ada 7 dengan kehadiran O2 Sensor ini . Sensor oksigen ( O2 ) ini hadir untuk memberikan feedback kepada Electronic Control Unit (ECU) yang berkaitan dengan pembakaran yang di munculkan.
Menurut : M Abidin, GM Technical Service PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). 
"Efeknya, pembakaran lebih sempurna dan tenaga makin responsif. Efek lainnya adalah emisi bahan bakarnya selalu terkontrol dalam batas yang baik juga hemat bahan bakar. Jadi jangan kaget kalau V-Ixion baru tenaganya naik, tapi bensinnya lebih irit dari yang lama," 
Sensor O2 ini mengungguli Honda CBR 150R.

ECU 33 Pin
Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap

Electronic Control Unit  alias ECU pada motor Yamaha ini lebih canggih karena memiliki Pin 33 dan karena sebelumnya cuma memiliki 18 pin saja.
Fuel Pump Brushless
Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap

pada bagian Pompa bensin di bagian dalam tangki New V-Ixion ini diperbaharui daripada yang dulu . yang sekarang ini sudah menggunakan fuel pump tipe brushless. yang memiliki Dimensinya lebih kecil mirip yang dipakai Yamaha Mio J Terbaru , dan tetapi pada tekanannya masih sama besarnya yaitu mencapai 254 kPa.
Lean Angle Sensor
Perubahan Sistem Injeksi Yamaha New V-Ixion Terbaru Lengkap

Salah Satu sensor yang belum ganti dari Yamaha Vixion ialah ini . ini berfungsi memutus semprotan bahan bakar disaat motor misalnya dalam kondisi terjatuh. berbedanya dengan versi sebelumnya, lean angle sensor di motor yamaha New V-Ixion ini dibuat lebih kecil.
Speed Sensor
lalu sensor terakhir yang ditambahkan oleh pihak Yamaha Manufacture ialaha pada bagian speed sensor. sebenarnya Speed sensor ini tidak ada kaitannya dengan sistem injeksi. dan ini mutlak hanya digunakan untuk membaca kecepatan kendaraan dari transmisi sebagai input data ke speedometer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar